QuBisa Lembaga Pelatihan Karyawan

Senin, 09 Oktober 2023

Lembaga Pelatihan Karyawan


"Serius amat to, Dik. Nih, mbak bawa risoles kesukaanmu," sapaku pada saudara sepupu yang sedang serius di depan laptopnya. Dia pun tersenyum dan segera menyalamiku sambil berbisik dia minta izin untuk menyelesaikan pelatihan SDM yang sedang diikutinya sembari menunjukkan laptopnya. Kulihat sekilas dia memang sedang mengikuti pelatihan yang diselenggarakan sebuah lembaga pelatihan karyawan.

Tak ingin mengganggunya, akupun segera beranjak meninggalkannya. Tak lama berselang training karyawan yang diikutinya tadi telah selesai dan dia segera menghampiri kami yang sedang mengobrol di ruangan berbeda.

Dia pun meminta maaf dan menjelaskan bahwa pelatihan karyawan yang tadi diikutinya merupakan inisiatifnya sendiri untuk meningkatkan kemampuannya karena dia masih dalam proses untuk menjajaki pilihan profesi yang sesuai dengan passionnya.

Kami pun memakluminya, karena dia sedang menata karir dan merencanakan masa depannya. Selain itu, sayang jika masa muda hanya dilewatkan begitu saja, tanpa tujuan yang jelas. Sepupu saya ini memang rajin, dia sudah terbiasa bekerja sejak sekolah menengah. Beberapa jenis pekerjaan telah dicobanya, karena dia ingin membiayai sekolahnya sendiri dan tidak merepotkan orang tua.

Ngobrol santai saat itu pun membahas tentang prospek peluang di masa depan karena saat ini jenis pekerjaan yang dulu tidak ada saat ini mulai bermunculan, begitu juga sebaliknya. Ada sebuah pepatah yang berbunyi 'Keberuntungan merupakan gabungan antara kesempatan dan kesiapan.' Kurang lebih maksudnya adalah orang yang beruntung adalah orang yang mempunyai kemampuan atau ahli dalam suatu bidang dan dia mendapatkan kesempatan untuk mengembangkan keahliannya tersebut.

Oleh karena itu, tidak ada salahnya bukan jika kita menyiapkan dan mengembangkan diri, sehingga saat bertemu kesempatan yang sesuai, kita dapat mengembangkan keahlian yang telah kita miliki.


Pelatihan dan Pengembangan SDM

Berdasarkan informasi dari sepupu saya, saat ini sudah banyak pelatihan baik dilakukan secara daring maupun luring untuk meningkatkan kemampuan diri dan mengembangkan kepribadian. Teknologi sudah semakin maju dan memungkinkan banyak hal yang semula tidak mungkin terjadi menjadi mungkin terjadi.

Pelatihan yang disediakan juga tidak hanya fokus pada pekerja, tetapi juga ada pelatihan untuk pencari kerja, maupun individu yang ingin mengembangkan kemampuan dirinya menjadi pribadi yang bertumbuh dan berinovasi. Seiring perkembangan zaman, hanya individu yang mempunyai kompetensilah yang mampu bersaing dan sukses dalam kehidupannya.

Bagi individu yang ingin berkembang dan memperbaiki kemampuan yang dimilikinya saat ini maka dia bisa memilih pelatihan sesuai kebutuhannya. Sedangkan dari pihak perusahaan baik perusahaan skala kecil hingga skala besar juga menginginkan kemampuan karyawannya, baik hard skill maupun soft skill meningkat. 

Berikut beberapa persiapan mengadakan pelatihan karyawan yang perlu perusahaan ketahui:

Analisa kebutuhan pelatihan 

Sebelum melakukan pelatihan perlu dilakukan analisa untuk mengetahui tujuan pelatihan, peserta pelatihan, metode yang akan digunakan, dan bagaimana cara mengevaluasi keefektifan pelatihan.


Teknis pelaksaanaan pelatihan

Pelaksanaan pelatihan yang dapat dipertimbangkan diantaranya: 

-Bentuk pelatihan, apakah akan dilakukan seminar, ono on one coaching atau workshop

-Pelatihan dilakukan berdasarkan tim atau individu

-Metode pelaksanaan, apakah dilakukan secara daring atau luring

-Coach atau trainer atau pengajar, apakah berasal dari internal perusahaan atau mendatangkan dari luar perusahaan.


Silabus pelatihan

Silabus pelatihan, termasuk materi pelatihan, target pelatihan yang ingin dicapai. Dengan adanya silabus pelatihan akan membantu trainer untuk menyusun materi sehingga tidak ada materi yang tertinggal.

Materi pelatihan sebaiknya telah siap sebelum pelaksanaan pelatihan dilakukan. 


Evaluasi pelatihan

Evaluasi pelatihan ini penting untuk dilakukan, sama halnya dengan perencanaan pelatihan. Tujuan evaluasi adalah untuk melihat keefektifan pelaksanaan pelatihan, hal apa saja yang perlu diperbaiki sehingga hasil pelatihan yang diperoleh lebih optimal. Hal ini dapat diketahui melalui penilaian peserta pelatihan. Jika terkait dengan kinerja, evaluasi juga dapat dilakukan oleh atasan peserta pelatihan.


QuBisa Lembaga Pelatihan Karyawan

Berdasarkan Keputusan Menteri Tenaga Kerja KEP.229/MEN/2003, pelatihan kerja adalah keseluruhan kegiatan untuk memberi, memperoleh, meningkatkan, serta mengembangkan kompetensi kerja, produktivitas, disiplin, sikap dan etos kerja pada tingkat keterampilan dan keahlian tertentu sesuai dengan jenjang dan kualifikasi jabatan atau pekerjaan.

Dalam Keputusan Menaker tersebut juga menjelaskan bahwa lembaga pelatihan kerja dapat dilakukan oleh instansi pemerintah, badan hukum atau perorangan yang memenuhi persyaratan untuk menyelenggarakan pelatihan kerja. 


QuBisa Lembaga Pelatihan Karyawan


Saat ini telah hadir QuBisa, sebuah platform di dunia pendidikan dan pembelajaran yang terpercaya. Seiring perkembangan teknologi informasi yang semakin cepat untuk mendapatkan informasi. QuBisa hadir untuk memenuhi kebutuhan individu maupun instansi  mendapatkan pelatihan SDM, pelatihan dan pengembangan SDM maupun program upskill untuk karyawan.

Kehadiran QuBisa memberikan solusi untuk mengatasi jarak dan waktu yang terbatas, sehingga pemberi materi dan penerima materi dapat berdiskusi maupun bertukar pikiran dengan cepat dan tepat. 

Kehadiran pelatihan secara daring seperti ini tentu saja memberikan kemudahan yang sebelumnya tidak mungkin terjadi. Sehingga dimanapun peserta pelatihan SDM berada selama berada dalam jangkauan internet dapat mengikuti program pelatihan yang diselenggarakan oleh QuBisa. 


Program QuBisa

Aku Bisa Kamu Bisa, tagline yang pas untuk menggambarkan misi QuBisa untuk menginspirasi dan memampukan generasi muda Indonesia dalam mewujudkan misi dan impian hidup mereka.

Oleh karena itu dalam menjalankan misinya QuBisa menyediakan 750+ webinar berkualitas, 400+ kursus, 4000+ microlearning, instruktur yang kompeten. Saat ini lebih dari 400.000 peserta pelatihan telah terdaftar untuk mengikuti pelatihan yang diselenggarakan QuBisa. Dengan adanya aneka fasilitas tersebut peserta pelatihan dapat membuat perpustakaann untuk membangun karir dan pertumbuhan kepribadiannya.


pelatihan karyawan QuBisa


Sobat Dy dapat mempelajari banyak hal, karena QuBisa telah menyiapkan beberapa kategori diantaranya:

Bootcamp

Bootcamp merupakan program yang ditujukan untuk calon karyawan atau prakerja. Namun, program di kelas bootcamp juga dapat dipilih sebagai program pelatihan upskill untuk karyawan. 

Kurikulum yang disusun di kelas bootcamp pelatihan karyawan sesuai dengan kebutuhan industri. Instrukstur yang memberikan materi berpengalaman di bidangnya. Selain itu, ada kesempatan kerja atau magang. Kurikulum materi dan simulasi dirancang untuk calon pekerja mempunyai persiapan kerja yang maksimal.

Bagi Sobat Dy, yang sedang mencari kerja dapat meningkatkan kemampuannya melalui kelas bootcamp ini, lo. Pilihan kelasnya pun variatif, ada yang berlangsung beberapa kali pertemuan, ada pula yang cukup dilakukan satu kali pertemuan saja.


Webinar

Sesuai namanya, webinar merupakan seminar yang dilakukan secara daring. Topik yang disediakan pun variatif, diantaranya bisnis, keuangan, karier, hingga motivasi. Setiap sesinya dipandu pembicara dan praktisi yang andal di bidangnya. Sehingga Sobat Dy dapat memperoleh wawasan  dan informasi sesuai topik yang dipilih.  


Microlearning

Sesuai namanya mico yang berarti kecil, metode pembelajaran yang diberikan pun disusun dalam segmen kecil dengan durasi belajar 2-5 menit. Konten video yang dibuat berorientasi pada materi yang mudah dicerna dan langsung pada inti pe,belajaran sehingga jauh lebih mudah untuk diingat peserta dan tidak membosankan.

Microlearning dapat membantu Sobat Dy untuk mempelajari soft skill, leadership, ide atau konsep baru dari berbagai bidang pekerjaan. Microlearning ini dapat diakses secara gratis, lo. 


Kursus

Jika Sobat Dy ingin meningkatkan keterampilan dalam waktu singkat, program kursus dapat dijadikan sebagai pilihan. Penyampaian materi dilakukan melalui video dan dilengkapi dengan modul, serta pre-test dan post-test.

Materi pembelajaran mulai dari bidang IT, digital marketing, hingga bahasa. Menariknya lagi, materinya dapat diakses seumur hidup, lo. Sobat Dy dapat memilih topik sesuai kebutuhan dunia kerja dan minat atau passion.

QuBisa Lembaga Pelatihan Karyawan


Programnya variatif dan harganya pun terjangkau. Beneran, lo. Ada juga yang harganya semangkuk bakso, ada pula yang free atau gratis. Bagaimana kualitas pelatihannya? Ya tetap berkualitas dong karena instrukturnya kompeten di bidangnya. 


Penutup

Bagi Sobat Dy yang ingin mencoba program-program pelatihan untuk meningkatkan kemampuan diri maupun perusahaan dan  pemilik usaha yang ingin meningkatkan kualitas karyawannya dapat mengunduh Aplikasi QuBisa untuk IOS atau Aplikasi QuBisa untuk Android. Daripada penasaran segera unduh saja aplikasinya dan pilih program yang Sobat Dy inginkan.

Semoga informasi di atas dapat membantu Sobat Dy untuk menemukan aplikasi dan pelatihan daring yang berkualitas untuk membangun karir dan mengembangkan kepribadian. Salam.

79 komentar

  1. QuBisa bagus banget untuk meningkatkan skill pekerja agar bisa bersaing. Thx infonya

    BalasHapus
    Balasan
    1. sama-sama Kak, betul banget di QuBisa banyak banget pilihan pelatihannya

      Hapus
  2. Alhamdulillah sekarang sudah mudah untuk menambah skill ya, Mbak. Lewat Qubisa, berbagai kursus bisa kita ikuti. Kalau kemampuan meningkat, kan membuka jalan lebar untuk jenjang karier kita. karrena online, lebih fleksibel juga.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Betul banget Pak Bams, kalau skill kita meningkat kan kita juga yang untung ya, lebih mudah untuk menjemput rezeki

      Hapus
  3. Paling suka sama aplikasi pembelajaran dan pendidikan online yang harganya terjangkau seperti QuBisa ini. Tak hanya itu, adanya kelas gratis juga memungkinkan pengguna baru untuk mencoba dulu bagaimana pengalaman belajar di QuBisa. Keren, apalagi bentuk pelatihannya juga banyak.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Sepakat Kak, di QuBisa ini banyak banget pilihannya, mau dari yang free sampai yang berbayar juga ada, mau yang bootcamp, atau webinar juga ada

      Hapus
  4. Gak hanya kursus saja ya, tetapi ada juga pengembangan lainnya dengan mengikuti webianar, keren ini

    BalasHapus
    Balasan
    1. Betul banget, ga hanya kursus, tetapi ada bootcamp, webinar dan lainnya

      Hapus
  5. bagus juga ya pelatihan QuBisa ini, ntaraku infoin keteman kantor deh, mana tau ada yang masih butuh pelatihan buat pengembangan diri dan skillnya :)

    BalasHapus
    Balasan
    1. Bener banget nih mbaa, buat para karyawan atau pemilik usaha wajib tau, nih. Agar kualitas sdm dapat diajak kerja sama cerdas dalam mencapai target. QuBisa bisa jadi solusi sebagai ruang belajar dan berlatih up skill.

      Hapus
  6. Karyawan juga butuh nih training untuk menambah kemampuan, apalagi kalau ikutan program dari QuBisa dapat dilaksanakan secara online, fleksibel atur jadwal. Selain itu, penasaran juga bootcampnya

    BalasHapus
    Balasan
    1. Yuk Kak ikutan bootcampnya, selain bootcamp juga ada program lainnya sih

      Hapus
  7. Inovatif juga ya QuBisa memberikan pelatihan untuk karyawan. Rasanya jarang ada di Indonesia. Semoga bisa mencetak karyawan yang lebih berkualitas

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya Kak, ini bisa untuk karyawan, calon karyawan, ataupun individu yang memang mau berkembang

      Hapus
  8. Bagus juga ya pelatihan di qu bisa ini. Selama ini aku juga sering ikut-ikutan pelatihan untuk menambah skill yang bisa aku aplikasikan di kehidupan dan bisa menambah uang jajan tentunya.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya Kak, banyak pilihannya pula, tinggal menyesuaikan dengan kebutuhan aja

      Hapus
  9. Ikut seminar dan webinar memang salah satu jalan ninja untuk bisa meningkatkan potensi yang ada dalam diri, Tak hanya bermanfaat buat sendiri tapi bisa dibagikan juga kepada sosial di perusahaan tempat bekerja,

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya betul banget Kak, cara cepat untuk menambah keahlian

      Hapus
  10. Enaknya di era digital saat ini semua orang bisa akses platform pengembangan skill tanpa harus repot-repot pergi ke tempat lain atau kota lain. Saya rasa karyawan juga perlu update skill dengan QuBisa

    BalasHapus
    Balasan
    1. Enaknya zaman digital ya Kak, bisa dijangkau dari mana aja dan kapan aja

      Hapus
  11. Zaman sekarang, cukup terbantu dengan kehadiran Qubisa ya kak. Kalau perusahaan ngadain training bisa kerjasama dan praktis juga

    BalasHapus
  12. Ternyata pelatihan karyawan yang jumlahnya lebih dari 100 pun bisa yaa.. menggunakan Program QuBisa. Canggih banget.
    Memang zaman sekarang kudu banget deh, tetap memerhatikan skills karyawan agar senantiasa upgrade.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Wah iya bisa pelatihan karyawan bahkan jumlah besar ratusan ya. Pelatihannya juga bisa disesuaikan dengan online.

      Hapus
  13. Qubisa memang dikenal sebagai lembaga pendidikan yg mumpuni, sekarang malah ada pelat karyawan

    BalasHapus
  14. QuBisa nih oke banget emang yaaah, dulu aku sempet dapat tuh kursus public speakingnyaa, gratis lagiii! hihi.. jadi semangatt kalo kursusnya kek gini

    BalasHapus
    Balasan
    1. Wah ada public speaking juga? Jadi makkn mau coba aplikasi QuBisa deh

      Hapus
  15. Perusahaan bisa lebih mudah meningkatkan standar karyawan dengan Qubisa karena pelatihannya online jadi bisa lebih mudah diikuti dan perusahaan bisa memilih yang sesuai kapabilitas yang ingin dicapai

    BalasHapus
  16. Aku suka program boothcamp yang bikin skill kita makin diasah. Di Qubisa semuanya bisa ya. Keren

    BalasHapus
  17. Banyak banget ya pelatihan yg bs diambil dr QuBisa ini. Kita jd ga repot hrs dlm sesi khusus utk pelatihan karyawan di kantor. Ckp ngabisin biaya sih. Tinggal kita cari pelatihan yg sesuai budaya perusahaan. Perudahaan tinggal kasih guidance aja outputnya hrs demikian. Beres.

    BalasHapus
  18. Jadi pengen risolesnya akutuh, eh.. wkwk..

    Memang bener sih ya, perusahaan tuh kudu rutin ngadain pelatihan karyawan, biar karyawan pun bisa makin produktif. Beruntung sih ada aplikasi pelatihan karyawan QuBisa, jadi bisa upgrade skill dulu sebelum mulai pelatihan..

    BalasHapus
  19. QuBisa jadi media pelatihan yang cocok untuk peserta training untuk mengasah keterampilan karena fleksibel jadwal pelatihannya

    BalasHapus
  20. Banyak fasilitas yang bisa didapat dari aplikasi Qubisa ya kak. Bisa melatih softskill karyawan

    BalasHapus
  21. Pelatihan buat karyawan memang diperlukan biar mereka bisa upgrade ilmu dan kemampuan. karena ga banyak perusahaan yang aware akan peningkatan sdm.
    Pas banget ikutan di Qubisa, banyak jenis pelatihan yg bisa diikuti

    BalasHapus
  22. Qu bisa sangat diperlukan untuk mengembangkan diri seornag karyawan agar menjadi karyawan yang lebih profesional ... bagus mbak wawasan ini sangat bermanfaat

    BalasHapus
  23. Boleh banget ini kak rekomendasinya karena kadang kita butuh penyegaran dalam bekerja

    BalasHapus
  24. Banyak banget yang bisa dipelajari di Qubisa ini, tentu ilmu-ilmu yang bermanfaat sesuai dengan minat termasuk seorang karyawan.

    BalasHapus
  25. Suka banget sama aplikasi Qubisa ini buat upgrade skill diri

    BalasHapus
  26. Wah aplikasi ini bisa buat belajar individu dan karyawan ya karena secara digital. Ilmu yang bisa dipelajari juga banyak. Kelebihannya bisa diakses kapan saja dan di mana saja. Fleksibel. Mau bikin pelatihan karyawan jarak jauh bisa via webinar. Karena haga juga terjangkau, UMKM juga bisa belajar di sini nih.

    BalasHapus
  27. Uwawww keren banget Qubisa ya. Apalagi bidangnya(?) lengkap. Kok bidang sih. Apa yaa pokoknya kayak topik2nya gitu. Kan aku jadi pengen nyobain juga kursus di sini, yang intensif sampe bener2 ngerti gak cuma cetek2 di permukaan. Dan bisa karyawan lagi, kayaknya ini membantu banget buat perusahan2 yang mau upgrading skill pegawai tapi gak pake ribet...

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya ya Kak. Banyak topik atau materi yang bisa dipelajari ya di Qubisa ini. Bermanfaat untuk para karyawan maupun calon karyawan yang ingin ataupun butuh upgrade skill dengan mudah dan cepat nih.

      Hapus
  28. Saya hampir lupa kalau punya aplikasi Qubisa di HP. Dulu suka aja cari kursus gratisan di sana sambil kumpulin poin. Untuk pengayaan dan pernah untuk ide menulis.
    Untuk karyawan tentunya sangat membantu, karena pilihannya banyak sekalii.

    BalasHapus
  29. Sepakat banget mba, QuBisa emang solusi buat para karyawan yang ingin upgrade skill dengan cara mudah dan cepat. Dengan banyak pilihan kategori belajar semua menjadi fleksibel dan belajar pun menjadi lebih menyennagkan.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Baru kenal dengan aplikasi ini. Seperti nya Sangat membantu para perusahaan merekrut karyawan

      Hapus
  30. Dulu saya pernah juga ambil pelatihan dari Qubisa, lupa pelatihan apa. Dan memang sangat bermanfaat #zillubis

    BalasHapus
  31. selengkap ini ya qubisa. andalan banget bagi para pekerja yang ingin meningkatkan keahlian dan mendapat sertifikasi.

    BalasHapus
  32. Pengembangan diri untuk meniti karir yang lebih baik lagi memang diperlukan

    BalasHapus
  33. Platform-platform pelatihan seperti QuBisa ini bermanfaat sekali untuk menambah skill calon karyawan dan bahkan karyawan ya. Tak perlu datang ke satu tempat khusus, berbagai macam ilmu dan pengetahuan pun bisa didapatkan sekarang juga.

    BalasHapus
  34. aplikasi Qubisa bagus nih buat yang ingin nambah skill, kategori belajarnya juga banyak pilihan

    BalasHapus
  35. lumayan bisa jadi referensi pakai QuBisa ini untuk pelatihan karyawan biar dapat upgrade skill ya.

    BalasHapus
  36. Tentunya, pelatihan di Qu ini sangat bermanfaat. Saya sering mengikuti berbagai pelatihan untuk meningkatkan keterampilan yang bisa saya manfaatkan dalam kehidupan sehari-hari dan juga untuk menambah penghasilan tambahan, pastinya.

    BalasHapus
  37. saya belum pernah coba nih pelatihan lewat aplikasi ini, padahal sya udah instal di gadget.. nah lewat artikel ini sya mau mencoba deh pelatihan-pelatihan yang disajikan disini

    BalasHapus
  38. Kalau karyawan nggak mau upgrade skill dengan kursus dan pelatihan, bakalan kelibas dengan kemajuan jaman.

    BalasHapus
  39. Wah boleh juga nih buat ponakan akuu butuh ruang belajar kayak gini biar bermanfaat waktu luangnya

    BalasHapus
  40. Bagus juga ada lembaga pelatihan karyawan kayak Qubisa apalagi kalau ada link kerjanya sekalian.

    BalasHapus
  41. Rekomendasi nih selain aplikasi Skill Academy, banyak webinar dan bootcamp menarik. Terutama untuk mahasiswa atau yang ingin mengembangkan skillnya, wajib banget belajar lewat Qubisa

    BalasHapus
  42. Keren banget mbak Dy sepupu nya semangat bgt pelatihannya. QuBisa banyak banget ya mbak programnya. Memudahkan sekali untuk yang kerja di kantor. Ada bootcamp juga menarik bgt 😍

    BalasHapus
  43. Kayanya aku butuh coba ini deh. Aku baru resign dan sekarang jadi freelancer dulu karena emang niatnya mau nambah skill.

    BalasHapus
  44. Qubisa ini emang solutif banget ya di era saat ini. Apalagi yang memang sedang ingin mendapatkan pelatihan dan pengembangan SDM. Pelatihan Qubisa bisa juga dilakukan secara online, nah artinya sudah nggak ada masalah lagi dengan jarak ya.

    BalasHapus
  45. Tidak ada alasan lagi buat para karyawan untuk tidak meningkatkan keahlian serta pengetahuannya, karena sudah tersedia berbagai pelatihan yang bisa dipilih sesuai kebutuhan untuk meningkatkan karirnya, bahkan ada yang gratis juga ya.

    BalasHapus
  46. Keberuntungan merupakan gabungan antara kesempatan dan kesiapan. Wah ini memantik semangat untuk sebanyak banyaknya mempersiapkan diri dengan ilmu, saat kesempatan datang kita bisa mengajukan diri ya... Qubisa memudahkan sekali buat kita

    BalasHapus
  47. Pengembangan diri kalau seiring sejalan dengan passion di kantor terkait bidang pekerjaan, pasti sangat menyenangkan sekali bila ada pelatihan dan kursus yang mendukung. Dengan platform QuBisa, semua karyawan mendapat hak yang sama untuk bisa maju dan berkembang.

    BalasHapus
  48. Pernah pakai QuBisa ini buat upgrade skill. Fiturnya banyak, apalagi ada bootcamp dan waktu fleksibel. Pastinya worth it banget untuk pelatihan karyawan kantor

    BalasHapus
  49. Memang penting banget untuk terus mengupgrade skill karyawan. Selain memperbaiki kualitas kinerja karyawan, bisa jadi salah satu cara juga supaya turn over perusahaan nggak tinggi. Rata-rata banyak karyawan yang out dari perusahaan karena merasa skill-nya nggak bertambah dan stuck.

    BalasHapus
  50. Upgrade skill di dunia kerja jaman sekarang ini sebuah keharusan menurut saya. Secara persaingan semakin ketat. Kalau kita gak punya skill mumpuni bisa tertinggal bahkan mungkin kena PHK ya

    BalasHapus
  51. Aku juga pengen euy ikut pelatihan Online begini buat nambah kualifikasi kayaknya bakal coba di QuBisa deh

    BalasHapus
  52. QuBisa bagus banget buat upgrade skill kita yang udah kerja-kerja ini, programnya juga menarik ingin diikutin semua

    BalasHapus
  53. Wah bagus juga ini banyak program dinQuBisa yang ditawarkan semoga dengan adanya pelatihan ini peluang lowongan pekerjaan juga semakin banyak.

    BalasHapus
  54. mantab betuuulll
    ini bisa menjadi sarana upgrading skills yah.

    karena di jaman now, harus mauuuu terus menambah value diri

    BalasHapus
  55. Aplikasi yang bagus nih, nanti aku bilang ke suami lah. Dia doyan banget ikut pelatihan yang sesuai dengan jenjang kerjanya

    BalasHapus
  56. hemm.. keren kereen, sudah ngga ada lagi alasan mager males ikut pelatihan ini itu.. lewat qubisa bisa upgrade skill dan waktunya fleksibel..

    BalasHapus
  57. Sekarang makin banyak platform pembelajaran yang bisa diakses secara daring ya, Kak. Mantap nih Qubisa.

    BalasHapus
  58. Aku bahkan dulu belajar di QuBisa soal self development sama public speaking juga
    Alhasil bisa makin percaya diri apalagi sertifikatnya legal

    BalasHapus
  59. Menarik sekali ya program yang ditawarkan Qubisa ini. Jadi pengen nyobain juga deh. Apalagi aksesnya mudah ya tinggal instal di hp. Jadi bisa dibuka dimana saja dan belajar kapan saja

    BalasHapus
  60. QuBisa sebagai sebuah aolikasi online learning benar-benar memberikan kemudahan bagi semua orang, khususnya karyawan untuk melalukan upgrade diri

    BalasHapus
  61. Platform keren ya...era digital ini memang membuat kita punya banyak pilihan termasuk meng-upgrade kemampuan karyawan melalui pelatihan

    BalasHapus
  62. Awalnya saya download QuBisa buat cari kursus gratisan. Tapi ternyata program yang ditawarkan ini banyak macamnya yaaa. Apalagi bisa untuk perusahaan. Jadi lebih luas jangkauan penggunanya.

    BalasHapus
  63. Buat para jobseeker, kalau mengandalkan ilmu di bangku kuliah saja... It's not enough! Harus punya skill untuk differensiasi, agar bisa menyingkirkan pesaing2 yang lain... Yuk ikutan Qubisa... Dijamin nagih lo.... Aku sudah pernah ikutan soalnya...

    BalasHapus
  64. Semakin banyak cara untuk upgrade skill, semua lebih mempermudah baik karyawan maupun pemilik usaha. Tinggal gimana kedua pihak ingin maju dan saling menguatkan. Hebatnya lagi semua kebutuhan pelatihan sudah tercakup di aplikasi sekeren Qubisa

    BalasHapus
  65. QuBisa termasuk platform belajar yang lengkap dan berkualitas menurutku. Terlebih ada datanya nih di atas yaitu 750 webinar, 400kursus dan 4000 microlearning, waah kan terbukti lengkap.

    BalasHapus

Terima kasih telah berkunjung dan membaca artikel hingga akhir. Silakan tinggalkan jejak di komentar dengan bahasa yang sopan. Mohon tidak meninggalkan link hidup.
Kritik dan saran membangun sangat dinanti.

Terima kasih